Memisahkan Bilangan Ganjil dan Genap
MEMISAHKAN BILANGAN GANJIL DAN GENAP Disini saya membuat program untuk memisahkan bilangan antara bilangan ganjil dan genap program/aplikasi ini cukup mudah digunakan,sehingga untuk anak-anak yang baru mengenal bilangan dapat menggunakannya.Berikut tutorialnya : 1.Buka aplikasi vb net (Visual Basic Studio) 2.Desain aplikasi sesuai keinginan Contoh seperti ini : 3. Tool yang digunakan : - Button -List Box - Label -Text Box 4.Beri nama pada Button,Label,List Box dan Text Box ganti Name pada setiap Button,List Box dan Text Box (tujuannya agar mudah saat coding) 5.Berikut coding yang digunakan : 6.Hasil program : (jika data sudah full) Sekian tutorial singkat saya,terimakasih